CARA MEMBUAT TULISAN BERJALAN
Pertama kali saya membuat Tulisan berjalan
dengan Aplikasi dari Photoshop,
cukup rumit juga.,
dan hasilnya belum memuaskan.
Kemudian teman-ku dari Jerman,
menyarankan untuk membuatnya dengan Photoscape.
Ternyata aku bisa membuatnya.
Cara membuatnya gampang banget, :
1. Siapkan Background untuk tulisannya.,
Karna aku yang bikin, aku pake ini :
2. Setelah itu masuk ke Editor Photoscape.,
Cari tanda T
klik.
dan tulis kata yang ingin kau tulis.
Biarkan panjang dalam satu baris.,
jangan di ENTER*
setelah itu tempel di gambarnya,
seperti ini :
3. Kemudian geser kursor-nya
sedikit demi sedikit, ke kiri.
seperti ini :
4. Terus geser kursornya sampai di akhir kata.
jangan lupa di save yaa...,,
Agar lebih manis,
disetiap Background-nya di Backlight saja,
Biar lebih menarik mainkan margin.
Tujuannya untuk membuat gambar-mu berubah.
seperti ini :
Jadi tidak hanya tulisannya yang berjalan,
tapi Background-nya pun berkerlip.,
dan Margin berubah.,
Ini salah satu kelebihan dari Photoscape.
Kau bisa menggabungkan beberapa effect sekaligus.
5. Terakhir masuk ke Animasi Gif,
susun fotonya.
Atur Time Effect diangka 45,
dan Klik No Effect.
Maka hasil akhirnya seperti ini :
Selesai...,
Yang perlu di-ingat,
jika meletakkan tulisannya harus Pas,
jangan sampai berubah tempat.
Ok, sampe disini saja Tutorialnya,
Kalau masih ada kendala,
tulis saja pertanyaannya di kotak komentar.
Salam Blogger
by.Yulia Karly
Tidak ada komentar:
Posting Komentar