CARA MEMBUAT GAMBAR BERUBAH DALAM SATU TAMPILAN
Untuk merubah tampilan gambar Animasi Gif,
caranya tidak terlalu sulit,
asal kita tau trik-nya, segala sesuatu akan menjadi mudah.
Karna ada beberapa teman,
yang menanyakan cara membuat animasi-nya.,
maka saya menulis artikel ini.,
Disini trik-nya,
kita hanya mem-permainkan gambarnya saja.,
jadi dalam satu tampilan,
gambar kita akan terlihat berbeda - beda
dengan kata lain,
object-nya sama (cube) tapi gambarnya yang berbeda.
Cara Membuatnya :
1. Siapkan gambar-mu, minimal 3 gambar yang berbeda,
tapi sebagai sample, saya buat 4 gambar.
Harus berbeda, seperti ini :
2. Edit gambarnya dengan varian yang sama.
Pastikan ukuran, warna dasar,
effect dan object harus sama.
seperti ini:
3. Setelah di save, masuk ke Animated Gif.
Susun fotonya, pake Change No Effect
dan Kecepatan di posisi 35.
Hasilnya :
4. Jika ingin lebih ber-variasi,
Buat layer-nya menjadi 4 kotak,
selang-seling photonya searah jarum jam.,
tetap dengan effect,warna,ukuran dan object yang sama.
seperti ini :
5. Dengan menggunakan Animated Gif,
Hasilnya akan menjadi seperti ini :
Selesai.
Mudahkan....,
Kreasikan saja sesuai keinginan-mu.
Salam
Created
by. Yulia Karly
Tidak ada komentar:
Posting Komentar